Bahaya Konsumsi Buah Ciplukan Untuk Kesehatan

Buah ciplukan ini sudah sangat tidak asing lagi di dengar dari buah – buah yang lain yang padahal buah ciplukan ini memiliki warna kuning dan sangat sering di temukan di sekitaran kebun dan juga di belakang rumah .

Buah ciplukan ini berasal dari sebuah tumbuhan liar yang masuk ke dalam golongan keluarga tanaman dan sering tumbuh di bagian tempat yang tropis , buah ini sangat banyak yang gemar karena memiliki bentuk yang sangat unik dan warna kuning keemasan , buah ciplukan ini juga memiliki rasa asam manis seperti buah mangga dan nanas , buah ciplukan ini juga banyak di konsumsi oleh untuk di jadikan sebagai salah satu hidangan salad atau sebagai cemilan yang lain .

Walaupun begitu buah ciplukan ini tidak boleh di konsumsi dengan sembarangan karena di dalam buah ciplukan ini memiliki kandungan racun yang sangat berbahaya akan masuk di dalam tubuh anda .
Dari sebuah penelitian jika tikus jantan di berikan jus dari buah ciplukan maka bisa terjadi resiko dari kerusakan jantung , karena menurut penelitian di dalam buah ciplukan ini ada racun yang akan bertumbuh dengan secara liar di sekitar perkebunan atau juga di sekitaran tumbuhan yang liar .

Cara mengkonsumsi buah ciplukan yang memiliki manfaat untuk kesehatan ;
*) Jika anda ingin mengkonsumsi buah ciplukan maka anda bisa memili buah ciplukan yang sudah matang dan juga sudah memiliki warna keemasan untuk melihat buah sudah matang atau belum anda bisa melakukan cara dengan mengupas sedikit di bagian kuncup nya .
*) Setelah itu anda bisa mencuci buah ciplukan sampai dengan bersih .
*) Maka anda sudah bisa konsumsi buah ciplukan ini atau juga anda bisa mencampurnya dengan salad dengan buahan – buahan lain untuk di jadikan sebagai smoothie .

Namun buah ini bisa menjadi buah yang berbahaya jika di konsumsi dengan keadaan yang masih mentah maka tidak akan memiliki manfaat dan juga tidak ada nutrisi yang masuk ke dalam tubuh anda , karena di dalam buah ciplukan ini memiliki kandungan di mulai dari kandungan karbohidrat , serat, protein dan juga kandungan fosfor , Vitamin K yang sangat penting untuk kasehatan gigi dan bagian kulit anda .

Bukan hanya itu saja manfaat yang bisa kita dapatkan ternyata juga bisa untuk meningkatkan fungsi dari penglihatan karena di dalam buah ciplukan ini juga memiliki kandungan lutein dan beta karoten yang akan bisa membantu untuk menurun resiko dari sebuah generasi manukula yang bisa kaitkan dengan usia atau penyebab utama nya adalah kebutaan .

Semoga bermanfaat .