4 Benda Tanpa Disadari Sering Anda Sentuh Rupanya Mengandung Kuman

Selama kejadian Covid-19 berlangsung, melakukan cuci tangan memang sudah menjadi hal yang sederhana dan penting untuk dilakukan setiap hari nya yang dapat mencegah masuknya kuman, bakteri dan virus ke tubuh kita. Tapi yang harus anda pertanyakan kembali sebenarnya apa hubungannya antara tangan dan kuman ya?

1. Ponsel yang anda gunakan

Dalam keseharian anda pasti nya benda yang satu ini sudah menjadi barang yang selalu dibawa kemana-mana. Jadi tidak heran lagi jika benda yang kita sendiri berupa telepon genggam atau hp menjadi salah satu faktor lebih kotor 10 kali lipat dari tempat duduk toilet dan juga mengandung banyak bakteri yang bisa memicu diare. Maka dari itu rutinlah untuk mencuci ponsel anda dengan disinfektan dan jangan lupa untuk selalu mencuci tangan setiap harinya ketika selesai menggunakannya.

2. Gagang pintu

Ada banyak tempat yang anda kunjungi mungkin anda tidak menyangka jika gagang pintu menjadi salah satu sarang dari kuman yang bisa berpindah dari satu orang ke orang lainnya. Bakteri dan juga virus bisa menyebar karena dengan menyentuh gagang pintu, baik dari pada anda masuk atau keluar dari satu tempat dengan keramaian.

3. Saklar lampu

Ketika cuaca sudah mulai gelap, anda pasti akan menekan saklar lampu untuk menyalakan lampu di ruangan. Tanpa anda sadari jika jari tangan anda bisa menjadi media dari perpindahan kuman dan bakteri yang ada di permukaan saklar tersebut, terutama yang berada di ruangan yang banyak orang yang bisa dikatakan misalnya kantor.

4. Mesin ATM

Banyaknya teknologi yang diciptakan yang dapat digunakan oleh orang banyak salah satunya mesin ATM, tanpa disadari pada bagian paling kotor dari mesin ATM tersebut yaitu slot bagian memasukan kartu. Anda bisa mempertimbangkan kembali untuk membersihkan kartu debit sesudah mengambil uang di ATM.

Penyebab Dari Sering Bersin di Pagi Hari

Young couple frighting the flu as they both lie in bed

Penyebab dari sering bersin disaat pagi hari biasa nya akan muncul dengan tiba-tiba disaat bangun tidur, padahal anda sedang tidak mengalami flu. Pada gejala bersin-bersin pada pagi hari akan menjadi hilang disaat menjelang siang harinya.

Disaat bersini di pagi hari pastinya akan membuat aktivitas anda akan tergantung bila terjadi secara rutin pada setiap harinya. Biasanya gejala yang timbul pada anak-anak dan dengan gejala seperti hidung yang tersumbat, mengeluarkan ingus dan mata gatal.

Sebab sering bersin pada pagi hari bisa dikaitkan dengan kondisi tubuh dan juga lingkungan di tempat tidur. Karena ini terjadi yang disebabkan dari alergi, peradanga, maupun disebabkan karena faktor kondisi dari ruangan atau udara yang tidak sesuai dengan kenyamanan.

Berikut ini tentang penyebabnya sering bersin di pagi hari.

Rhinitis Alergi

Dari penyebab sering mengalami bersin pada hari pertama merupakan yang disebabkan karena mengalami rhinitis alergi. Penyakit ini dikarenakan daya tahan tubuh yang sedang bereaksi dengan berlebihan karena alergen atau bisa disebut dengan pemicu alergi. Datangnya alergi yang disebabkan dari bulu hewan, serbuk sari, jamur dan debu tungau.

Sinusitis

Sinutinis merupakan salah satu yang disebabkan karena sering bersin dipagi hari diberikutnya. Dalam peradangan pada saat dinus bisa mengganggu pada lapisan hidung dan akan mengakibatkan munculnya lendir yang berlebihan. Pada saat anda mengalami hal ini itu berarti disebabkan karena sedang mengalami sinusitus kronis.

Udara Kering

Terjadinya sering bersin di pagi hari bisa disebabkan karena udara disekitar ruangan tempat tidur. Udara kering, baik yang bisa disebabkan karena AC atau juga suhu ruangan yang bisa membuat lapisan pada dalam hidung menjadi kering, yang disebabkan karena sering bersin pada saat bangun tidur.

Manfaat Garam Inggris Bagi Kesehatan Kita

Saat anda merasa badan anda lelah dan pegal sangatlah nikmat dan enak jika anda berendam air hangat. Anda bisa juga mencampurkan garam ke dalam air hangat untuk berendam. Namun garam yang dipakai bukanlah garam dapur biasa tetapi garam Inggris atau nama lainnya garam Epsom.

Garam Inggris ialah garam yang sering digunakan oleh orang orang untuk mandi ataupun berendam. Disebutkan sebagai garam Epsom dikarenakan pada awalnya garam ini ditemukan di suatu mata air alami di Inggris, Surrey, Epsom.

Meskipun garam inggris ini mirip seperti garam dapur, namun garam ini tidak bisa digunakan sebagai bumbu masakan. Hal ini dikarenakan garam ini mempunyai kandungan sulfur dan magnesium yang rasanya pasti pahit jika dimakan.

Garam Inggris juga banyak dipakai sebagai bahan dalam pembuatan obat Aspirin ataupun obat pencahar. Ada beberapa manfaat dari garam Inggris yaitu :

Dapat Meredakan Nyeri dan Bengkak Pada Sendi

Garam Inggris seringkali digunakan oleh orang orang yang memiliki penyakit asam urat, lupus dan rheumatoid arthritis. Salah satu gejala awal yang terjadi pada penyakit ini ialah bengkak ataupun nyeri pada sendi.

Dan kandungan zat dalam garam Inggris ini pun dapat membuang racun yang memicu rasa nyeri pada sendi.

– Mengelupas Sel Kulit yang Mati

Jika kulit anda memiliki sel sel kulit mati, maka garam ini juga dapat membantu anda mengangkatnya. Sehingga membuat kulit anda lebih sehat dan cerah. Bahkan banyak sekali orang menggunakan garam Inggis ini sebagai scrub wajah karena dapat membersihkan pori pori wajah hingga maksimal.

– Memperlancar BAB

Jika anda susah BAB maka garam Inggris merupakan salah satu pilihan yang baik untuk anda gunakan. Anda dapat mengkonsumsi garam Inggris untuk membantu anda memperlancar BAB anda.

Namun ada hal yang wajib diperhatikan jika anda mengkonsumsinya, jangan sampai anda berlebihan dosis. Anda dapat berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter ahlinya.

Itulah beberapa manfaat garam Inggris untuk kesehatan kita. Ingat ya konsultasilah dengan dokter ahli terlebih dahulu agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

Pengaruh Negatif Konsumsi Udang Berlebih Bagi Kesehatan

Pengaruh dari makan udang untuk kesehatan harus lebih di perhatikan lagi bagi pecinta makanan laut. Yang memiliki rasa yang nikmat untuk disantap dan juga bisa dijadikan sebagai olahan makanan yang lezat yang bisa membuat banyak orang akan ketagihan dan banyak orang pula mengonsumsi dengan berlebihan.

Sebetulnya, udang mempunyai banyak peran bagi tubuh. Kemungkinan, banyak kandungan nutrisi yang bisa dimanfaatkan untuk tubuh yang ada di dalam udang. Akan tetapi ada dari beberapa orang, yang mengonsumsi udang malah menimbulkan hal yang bisa membuat kesehatan berisiko.

Pengaruh yang negatif jika mengonsumsi udang untuk sehatan bisa membuat jika dikonsumsi secara berlebihan. Ini diakibatkan karena terkaitnya akan kandungan kolestrol yang diakibatkan dari mengonsumsi udang. Selain itu juga, mungkin ada dari sebagian orang dapat mengalami alergi pada saat mengonsumsi udang.

Yang sudah diketahui jika salah satu efek negatif seseorang yang mengonsumsi udang bagi kesehatan juga bisa dikaitkan dengan kandungan kolestrol yang menjadikan cukup tinggi. Mengonsumsi udang secara kelewatan bisa membuat kadar kolesterol dari dalam darah.

Dari porsi kecil udang, sekira dari 3,5 ons menyimpan sekira 200 mg kolesterol pada dalam tubuh sekali makan. nilai ini sudah banyak melewati batas dari asupan kolesterol yang biasa dibutuhkan tubuh dari dalam sehari. Bagi yang memiliki kadar kolesterol yang tinggi bisa dapat meningkatkan terkena penyakit jantung dan juga bisa mengalami stroke. Maka itu, anda harus dapat menghindari makanan laut seperti udang secara berlebihan.

Pengaruh negatif makan udang yaitu bisa menyebabkan alergi pada sebagian orang. Maka dari itu kemungkinan sudah tidak asing lagi terdengar masyarakat, Sampai tidak dari sedikit orang yang mempunyai alergi saat mengonsumsi makanan laut, termasuk udang.

Jika dari salah satu dari anda yang mengalami alergi udang, namun anda tetap mengonsumsinya, maka akan membuat anda bisa mengalami beberapa gejala alergi yaitu sakit perut, pusing, mual, kulit gatal sampai bisa membuat bengkak dari sekitar wajah anda dan mulut.

Rambut Menjadi Tanda Akan Kesehatan Tubuh

Rambut merupakan cerminan kondisi dari tubuh. Dari helaian rambut kita bisa menjadikan hal pertama yang akan merespon pada saat ada yang salah pada kondisi tubuh kita. Rambut akan menandakan ada beberapa faktor yang akan terjadi pada kesehatan kita.

”Tidak peduli dari produk apa yang akan anda pakai. Pada akhirnya jika anda tida melakukan diet yang seimbang atau juga menjaga kesehatan tubuh secara umum, maka kesehatan rambut juga akan menjadi menurun,” ucap ahli specialis masalah kulit kepala, Anabel Kingsley.

Berikut ini ada beberapa masalah rambut dan kulit kepala serta pesan kesehatan di baliknya :

1. Rambut mengalami rontok yang berlebih
Rambut akan rontok pada saat anda keramas atau pada saat anda menyisir itu menjadikan hal yang biasa. Tetapi, pada rambut yang tidak wajar akan terjadi setiap harinya dan juga berlebihan. Menurut hal ini di dunia media merupakan kondisi yang di kenal sebagai istilah telogen effuvium (TE).

TE muncul karena dari gangguan pada internal, biasa pada umumnya keracunan makanan, demam tinggi dan flu. Tetapi, pada TE jika pada waktu jangka panjang perlu dipantau lebih lanjutnya.

2. Rambut rapuh
Rambut yang rapuh dan mudah patah dengan munculnya karena kekurangan asupan dari protein. Dari ahli Kingsley menyarankan untuk menambahkan paling tidak harus dengan porsi protein sebanyak telapak tangan pada saat sarapan dan juga setiap makan siang.

Anda dapat mengonsumsi protein dari minyak ikan, daging, tahu, kerang, dan kacang-kacangan.

3. Rambut menjadi menipis
Jadi jika rambut semakin menipis atau botak itu dikarenakan anda sedang mengalami androgenic alopecia. Maka itu rambut anda akan perlahan, penipisan rambut akan sangat bisa menjadi progresif.

Pada sejumlah kondisi akan mengakibatkan androgenic alopecia. Ada beberapa sindrom polikistik ovarium dan oral androgenik yang mengakibatkan anda menjadi stres yang tinggi. Maka itu, penipisan rambut pada unumnya juga terjadi akibat orang yang mengalami lupus.

7 Jenis Makanan Membantu Tingkatkan Darah Rendah

Tekanan darah tinggi maupun darah rendah memiliki efek kurang baik bagi kesehatan tubuh. Pada sebagian orang merasa khawatir jika tekanan darah mereka naik. Karena pada tekanan tinggi bisa dikatakan menjadi silent killer.

Sedangkan pada tekanan darah rendah juga memiliki dampak pada kondisi kesehatan. Anda juga harus waspadai kondisi ini.

Pada gejala rendah rendah juga bisa membuat anda merasa lelah, pusing, mata menjadi kunang-kunang,keringat dingin dan juga membuat pingsan. Untuk mengatasi suasana menjadi lebih buruk lagi, Ada beberapa jenis makanan ang bisa membantu menaikan tekanan darah dengan cepat.

1. Garam
Orang yang memiliki hipertensi sangat disarankan untuk tidak mengonsumsi garam. Tapi sebaliknya, garam bisa membantu anda yang memiliki tekanan darah rendah.

Jika anda merasakan gejala tekanan darah rendah, maka segera campurkan garam dan air dan cepatlah minum. Zat sodium akan menaikan tekanan darah anda secara instan.

2. Kismis
JIka tekanan darah sering turun, maka anda bisa membawa kismis sebagai cemilan anda dimana anda berada. Kismis merupakan makanan yang sangat praktis untuk dibawa kemana-mana dan juga awet disimpan pada jangka waktu yang panjang. Selain bisa dimakan langsung, anda juga bisa merendam kismis ke dalam air selama semalaman dan kemudian air nya juga bisa diminum sampai keesokan hari nya. Air kismis bisa diminum dalam keadaan perut sedang kosong.

3. Daging
Jika anda kekurangan konsumsi vitamin B12 juga bisa membuat tekanan darah anda menjadi menurun. Sebaiknya anda mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin B12.

4. Air
Air putih menjadi peran penting bagi tubuh dan ternyata jika anda kekurangan cairan bisa membuat tekanan darah menjadi rendah.

5. Kopi
Cara lain untuk bisa mengfungsikan tekanan darah yaitu dengan cara minum kopi. Pada saat ini kopi bisa meningkatkan darah rendah dan meningkatkan detak jantung. Anda sehari cukup minum dua cangkir kopi sehari.

Ganja di Negara Belanda, Para Turis Harus Ketahui Ini

Ganja merupakan sejenis barang yang masih terlarang di negara Indonesia, mengonsumsi ganja jika digunakan untuk kesehatan dan rekreasi pada jumlah kecil tidak menjadi hukum pada beberapa negara, salah satunya yaitu negara Belanda.

Negara Belanda, menggunakan ganja di coffeshop dan mereka memiliki sampai 5 gram untuk pemakaian pribadi dan tidak akan diberi sanksi.

Pada tahun 1976 lisensi untuk penjualan ganja diterapkan dan untuk memisahkan obat keras dan yang lunak pada negara Belanda. Ganja termasuk jenis kategori barang lunak di negara kincir angin tersebut.

Pada Coffeshop tidak diizinkan untuk menghidangkan minuman alkohol dan obat-obatan selain ganja. Untuk pembelian juga harus minimal berusia 18 tahun ke atas.

Pemerintah Belanda juga menerapkan jika coffeshop tidak diperkenankan untuk buka berdekatan dengan sekolah dan minimal harus berjarak 250 meter.

Berbeda dengan kota, berbeda juga untuk aturan untuk mengonsumsi ganja untuk turis. Pada kota Maastricht juga melarang coffeshop untuk menjual ganja pada turis.

Lokasi Amsterdam juga untuk tempat coffeshop pada sebagian besar juga terkonsentrasikan pada Distrik Lampu Merah De Wallen.

Bagi anda yang ingin mengetahui lebih lanjut tentang wisata ganja di Belanda, berikut ini hal yang anda perlu ketahui.

1. Negara Belanda tidak semua kedai kopi menjual ganja
Jika anda berkunjung di Belanda dan memesan ganja itu merupakan kesalahan yang banyak dilakukan turis untuk pertama kali berwisata di Belanda.

Anda bisa membedakan coffeeshop dengan coffeehouses. Untuk coffeeshop merupakan tempat untuk mengisap ganja sedangkan coffeehouses tempat santai menikmati secangkir kopi.

2. Waspada perangkap turis
Pada warga lokal akan memberitahu anda jika untuk bisa memberitahu anda jika untuk mendapatkan yang sebenarnya itu yaitu di coffeeshop independen

3. Konsumsilah dengan tenang
Turis yang ingin mencobanya diharapkan untuk tidak mengonsumsi diruang publik yang terbuka.

Menggunakan ganja di ruang publik terbuka itu dilarang oleh Belanda, tetapi akan membuat orang disekitar anda mencium asap seperti asap rokok yang anda gunakan.